Konten TikTok: Melantik 2 Orang Dekat Prabowo Jadi Wamen - juandry blog

Halaman ini telah diakses: Views
kumparan - #kumparanAdalahJawaban
 
Konten TikTok: Melantik 2 Orang Dekat Prabowo Jadi Wamen
Jul 21st 2024, 15:06, by Focus by kumparan, Focus by kumparan

@kumparan

Ketua Fraksi PAN DPR RI, Saleh Partaonan Daulay menilai pelantikan 3 wakil menteri (wamen) terbaru adalah untuk memperkuat pemerintahan Presiden Jokowi sekaligus sebagai transisi jelang pemerintahan Prabowo. Menurutnya, para wamen ini akan terus bertugas di pemerintahan Prabowo-Gibran mendatang. "Menurut saya, mereka akan bertugas juga di masa Prabowo-Gibran nanti," ucap Saleh, saat dihubungi, Kamis (18/7). Saleh tak ambil pusing soal latar belakang penunjukan wamen tersebut. Menurutnya, penunjukkan wamen adalah kewenangan presiden dan kebutuhan kabinet sekaligus transisi ke pemerintahan selanjutnya. "Itu kewenangan Presiden. Yang jelas, saya melihat ada niat baik untuk memperkuat pemerintahan. Apalagi, ketiga wamen itu diperbantukan di kementerian yang sangat strategis," kata Saleh. 📸: Dok. kumparan/Iqbal Firdaus, Muhammad Darisman. #focus #ajudanwakapolres #news #videonews #rumdinwakapolres #bripdariko #sorong #riko #wakapolressorong #kumparan

♬ original sound - kumparan - kumparan
@kumparan

Presiden Jokowi melantik 3 wakil menteri di Istana Negara, Kamis (18/7) sore. Dua di antaranya merupakan orang dekat dari presiden terpilih 2024-2029, Prabowo Subianto. Keduanya yakni Thomas Djiwandono, sebagai Wakil Menteri Keuangan II. Ada juga Sudaryono, eks aspri Prabowo, yang dilantik menjadi Wakil Menteri Pertanian (Wamentan). Sementara satu nama lain adalah Deputi Pengendalian dan Pelaksanaan Modal BKPM, Yuliot Tanjung, akan dilantik menjadi Wakil Menteri Investasi. Pelantikan dimulai pukul 15.00 WIB di Istana Negara, Jakarta. Yang menarik adalah masuknya dua orang dekat Prabowo di pemerintahan saat ini. Jokowi akan meletakkan jabatannya pada Oktober 2024. Artinya, mereka hanya menempati posisinya selama 3 bulan. Ketua Harian DPP Gerindra Sufmi Dasco Ahmad membenarkan adanya pelantikan dua orang dekat Prabowo itu. "Menurut berita yang kami terima pada semalam, direncanakan pelantikan Mas Thommy--panggilan akrab Thomas--Djiwandono dan Sudaryono memang hari ini. Cuma itu yang bisa saya konfirmasi," ujar Dasco kepada kumparan. #focus #wamenbaru #news #svl #prabowo #thomasdjiwandono #sudaryono #yuliot #menteri #politik #info #infoterkini #berita #beritaterkini #kumparan

♬ original sound - kumparan - kumparan

You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com. By using Blogtrottr, you agree to our policies, terms and conditions.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions.
Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url