Foto: Aksi Emak-emak di Jakut Sulap Baliho Kampanye Jadi Tas
22 Mar, 2024
Halaman ini telah diakses:
Views
Kesibukan sejumlah perempuan di Training Center Liberty Society di Tanjung Priok, Jakarta Utara, Kamis (21/3). Foto: Jamal Ramadhan/kumparanMereka merupakan warga lokal yang tinggal di daerah Warakas, Tanjung Priok. Foto: Jamal Ramadhan/kumparanPara ibu rumah tangga itu mengaku senang bergabung dengan komunitas ini karena lebih produktif. Foto: Jamal Ramadhan/kumparanSelain mendapat pelatihan menjahit, mereka juga mengerjakan proyek Baliho Reborn, yakni mengubah baliho sampah alat peraga kampanye (APK) menjadi tas dufel. Foto: Jamal Ramadhan/kumparanBaliho yang terkumpul itu di potong sesuai ukuran, dicuci dan dijemur sebelum akhirnya dijahit menjadi tas. Foto: Jamal Ramadhan/kumparanFoto: Jamal Ramadhan/kumparanFoto: Jamal Ramadhan/kumparanFoto: Jamal Ramadhan/kumparanFoto: Jamal Ramadhan/kumparan
Kesibukan sejumlah perempuan di Training Center Liberty Society di Tanjung Priok, Jakarta Utara, Kamis (21/3). Mereka merupakan warga lokal yang tinggal di daerah Warakas, Tanjung Priok.
Para ibu rumah tangga itu mengaku senang bergabung dengan komunitas ini karena lebih produktif.
Selain mendapat pelatihan menjahit, mereka juga mengerjakan proyek Baliho Reborn, yakni mengubah baliho sampah alat peraga kampanye (APK) menjadi tas.
Baliho yang terkumpul itu di potong sesuai ukuran, dicuci dan dijemur sebelum akhirnya dijahit menjadi tas.
Seorang perempuan membuat tas dufel dari baliho alat peraga kampanye (APK) di Training Center Liberty Society, Tanjung Priok, Jakarta Utara, Kamis (21/3/2024). Foto: Jamal Ramadhan/kumparan